Rabu, 19 September 2018

Istilah Medis yang sering berkaitan dengan Penginfusan

ISTILAH MEDIS
ARTI
abdomen
perut

Fraktur
patah tulang
Serangan panas

heat stroke
infeksi bakteri dalam peredaran darah

sepsis
oral

dimakan biasa melalui mulut
gastrointestinal




di usus hingga sampai masuk 
ke dalam darah

intramuskular
disuntikkan di otot

aspirasi
tersedak—obat masuk ke
pernapasan

profilaksis

tindakan pencegahan
dehidrasi
kekurangan cairan

Inflamasi

bengkak, nyeri, demam
Hematoma
darah mengumpul dalam 
jaringan tubuh akibat pecahnya 
pembuluh darah arteri vena, 
atau kapiler, terjadi akibat 
penekanan yang kurang 
tepat saat memasukkan jarum, 
atau “tusukan” berulang pada 
pembuluh darah.

Infiltrasi
masuknya cairan infus ke 
dalam jaringan sekitar 
(bukan pembuluh darah), 
terjadi akibat ujung 
jarum infus melewati pembuluh 
darah.

Tromboflebitis

 bengkak (inflamasi) pada 
pembuluh vena, terjadi 
akibat infus yang dipasang 
tidak dipantau secara ketat 
dan benar.
Emboli udara
masuknya udara ke 
dalam sirkulasi darah, terjadi 
akibat masuknya udara yang 
ada dalam cairan infus 
ke dalam pembuluh darah.

osmolaritas
tingkat kepekatan

serum

bagian cair dari komponen 
darah
hipovolemi

kekurangan cairan tubuh, 
sehingga tekanan darah terus menurun
overload

kelebihan cairan
 (R L),


Ringer-Laktat
pelvis (
panggul

































































0 komentar:

Posting Komentar